RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Sekolah :
SMA/MA/SMK
Mata Pelajaran : Bahasa Jawa
Kelas/semester : XI / Gasal
Aspek : Membaca (Maos)
Standar Kompetensi : Memahami berbagai wacana non sastra dan
sastra dari berbagai media
Kompetensi Dasar : Membaca dan
memahami pesan moral dari wacana beraksara Jawa
Indikator :
1.
Siswa
dapat membaca cerita beraksara Jawa
2.
Siswa
dapat menjelaskan isi cerita beraksara Jawa tersebut
3.
Siswa
dapat mengidentifikasi tokoh yang ada dalam cerita tersebut
4.
Siswa
dapat mengetahui pesan moral yang terkandung dalam cerita beraksara Jawa
tersebut.
Alokasi waktu : 2 x 45 menit
1. Tujuan
Pembelajaran
1.
Siswa
dapat membaca cerita beraksara Jawa
2.
Siswa
dapat menjelaskan isi cerita beraksara Jawa tersebut
3.
Siswa
dapat mengidentifikasi tokoh yang ada dalam cerita tersebut
4.
Siswa
dapat mengetahui pesan moral yang terkandung dalam cerita beraksara Jawa
tersebut.